Cara Mengganti Tema Gmail


Gmail, salah satu engine penyedia SuRel (Surat Elektronik) yang sudak diakuisi Google ini, sepertinya sudah tidak dipisahkan dari kehidupan online kita. Khususnya buat sobat yang Ngeblog dengan memakai platform Blogspot, tiap hari login ke blogger pasti lewat gmail dan buat blog blogspot pun syaratnya harus pake Gmail :p. Keampuhan Google untuk mengakuisisi semua yang ada didunia maya ini emang tiada taranya .
Nah, kali ini saya mencoba membahas sebuah fitur yang keren menurut saya yang ada di GMail. Salah satunya yaitu tentang adanya fitur Tema. Di Gmail by Google ini kita bisa mengganti tema-tema yang tersedia dengan sangat mudah. Jadi, bila kita sedang imel-imelan, atau lagi NgeBuzz, ataupun berharap ada pengumuman kontes ArenaBetting.com dukung fair play FIFA world cup AFSEL 2010 yang nyasar ke email kita (hehe, moga2 beneran dah *peace*) kita tidak mudah bosan dengan tema default Gmail.

Dan Cara Mengganti Tema Gmail bisa diikuti dibawah ini :

1. Yang pertama tentu harus Login dulu ke Akun Gmail sobat.


2. Setelah sobat masuk ke akun, pilih Setelan atau Setting yang letaknya berada di sebelah kanan pojok atas.


3. Dan terakhir pilih submenu Tema. Pilih tema yang tersedia disitu dengan melakukan klik pada temanya. Tunggu ngeLoadnya dan selamat mencicipi tema keren di Gmailmu..



Sekian sekedar postingan dari saya, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Dan tentunya menjelang detik-detik kick off World Cup 2010, salam fairplay dari ArenaBetting.com dukung fair play FIFA world cup AFSEL 2010.